Pengerjaan Proyek Sumur Bor TA 2013/2014 Di Desa Nagahuta Diduga Sarat Unsur Korupsi
Jurnal Realitas.com, Pematangsiantar | Proyek pembuatan sumur bor TA 2013 pelaksanaan Tahun 2014 di desa Nagahuta, Kelurahan Setia Negara, Kecamatan Siantar Sitalasari diduga sarat dengan indikasi korupsi, Dugaan itu didasarkan temuan dan informasi langsung dari warga di lapangan. Dimana, pengerjaan